Part Number : FH-14510-K97-900
Karet Tensioner FUKUMERU telah melalui uji coba dan analisa oleh tenaga ahli kami, serta dirancang dan diproduksi melalui persyaratan pabrikan sepeda motor (OEM).
Terbuat dari bahan karet pilihan dengan campuran sintetis sehingga sangat lentur, awet dan kuat. Terdapat plat baja yang sangat lentur didalam coran karet.
Permukaan rel rantai keteng telah dilapisi dengan bahan teflon yang tahan terhadap temperatur panas dan tahan terhadap gesekan, dan berperforma tinggi untuk sepeda motor saat ini.